Pj Gubernur Sultra Suka Makanan Khas Kendari
Teguh SetyabudiZONASULTA.COM, KENDARI â" Pejabat (Pj) Gubernur Sulawesi Tenggara (Sultra) Teguh Setyabudi mengaku sangat menyukai Sinonggi, makanan khas kota Kendari.Kata dia, ras…

ZONASULTA.COM, KENDARI â" Pejabat (Pj) Gubernur Sulawesi Tenggara (Sultra) Teguh Setyabudi mengaku sangat menyukai Sinonggi, makanan khas kota Kendari.
Kata dia, rasa makanan ini sangat tidak asing. Karena sebelumnya, dia sudah pernah menyicipi menu yang terbuat dari sagu itu.
âBagi saya makanan itu (Sinongggi) tidak asing, karena saya suka makanan itu. Saya pikir Sultra ini luar biasa lah,â kata Teguh usai menggelar gladi bersih pelantikan dirinya, Minggu (18/2/2018).
Teguh Setyabudi yang tiba di Kota Kendari, Sabtu (17/2/2018) juga mengungkapkan sejumlah kesannya saat tiba di Bumi Anoa. Menurutnya, Kendari merupakan Kota yang bagus, bersahabat denga n masyarakatnya ramah.
Iya pun berharap selama dirinya menjabat sebagai Pj Gubernur Sultra dapat berjalan dengan baik serta dapat bersinergi dengan berbagai lapisan masyarakat.
âTapi kita lihat nanti, kira-kira nanti dengan masa jabatan beberapa bulan ini. Tentunya pasti akan kita akan optimalkan menjadi lebih baik lagi,â katanya. (B)
Reporter: Randi Ardiansyah
Editor: Abdul Saban
Tidak ada komentar